Manual Setup Disk dengan Logical Volume Management (LVM) di Linux
Logical Volume Management (LVM) mempermudah pengelolaan kapasitas disk. Jika file system membutuhkan lebih banyakkapasitas, dapat ditambahkan ke logic volume dari kapasitas kosong di volume group-nya dan file system dapat diubah ukurannya sesuai keinginan. Jika disk mulai rusak, disk pengganti dapat…








